Nominasi Spiel des Jahres 2016 Telah di Umumkan

Nominasi Spiel des Jahres 2016 Telah di Umumkan

Setiap tahun pasti muncul puluhan hingga ratusan board game baru yang muncul di pasaran. Setiap tahun pula di Jerman ada satu penghargaan yang akan diberikan kepada sebuah board game. Board game tersebut kemudian akan mendapat gelar game tahunan terbaik. Gelar dan penghargaan tersebut diberikan melalui ajang yang bertajuk Spiel des Jahres (SdJ). SdJmemiliki tiga kategori dan setiap kategori akan ada tiga judul board game yang akan masuk nominasi siapa yang nanti akan dinobatkan untuk menjadi game terbaik.

Berikut nominasi Spiel des Jahres untuk setiap kategorinya.

Kategori Spiel des Jahres (Game of the Year)

CodenamesImhotep

 

 

 

 

 

 

 

 

1. Codenames (2-8 pemain, 15 menit, 12 tahun)
Desainer: Vlaada Chvatil
Gambar: Stéphane Gantiez & Tomas Kučerovský
Penerbit: Czech Games Edition, Iello

2. Karuba (2-4 pemain, 35 menit, 8 tahun)
Desainer: Rüdiger Dorn
Gambar: Claus Stephan
Penerbit: HABA

3. Imhotep (2-4 pemain, 40 menit, 10 tahun)
Desainer: Phil Walker-Harding
Gambar: Miguel Coimbra & Michaela Kienle
Penerbit: KOSMOS

Kategori Kennerspiel des Jahres (Expert Game of the Year)

Isle of SkyePandemic LegacyT.I.M.E Stories
 

 

 

 

 

 

 
1. Isle of Skye (2-5 pemain, 60 menit, 8 tahun)
Desainer: Andreas Pelikan & Alexander Pfister
Gambar: Klemens Franz
Penerbit: Mayfair, Funforge

2. Pandemic Legacy (2-4 pemain, 60 menit, 12 tahun)
Desainer: Rob Daviau & Matt Leacock
Gambar: Chris Quilliams
Penerbit: Z-Man Games, Filosofia Games

3. T.I.M.E Stories (2-4 pemain, 90 menit, 12 tahun)
Desainer: Peggy Chassenet & Manuel Rozoy
Gambar: Ben Carre, Vincent Dutrait, David Lecossu & Pascal Quidault
Penerbit: Space Cowboys, Asmodee

Kategori Kinderspiel des Jahres (Children Game of the Year)

LeoMmm!
 

 

 

 

 

 

 
1. Leo (2-5 pemain, 30 menit, 5 tahun)
Desainer: Leo Colovini
Gambar: Michael Menzel
Penerbit: ABACUSSPIELE, dV Giochi

2. Mmm! (2-4 pemain, 20 menit, 5 tahun)
Desainer: Reiner Knizia
Gambar: Andreas Resch
Penerbit: Lucrum Games, Pegasus Spiele

3. My First Stone Age (2-4 pemain, 15 menit, 5 tahun)
Desainer: Marco Teubner
Gambar: Michael Menzel
Penerbit: Hans im Glück, Z-Man Games


Pemenang untuk setiap kategorinya akan diumumkan pada tanggal 18 Juli 2016.

You may also like